Kamis, 18 Juni 2015

MEMBERI NIKMAT KEMERDEKAAN DALAM HIDUP BERAGAMA

Memberikan nikmat kemerdekaan hingga saat ini sebagai wujud nyata kemurahanNya. Semakin kita syukuri, maka Allah akan menambah kenikmatan lebih banyak lagi. Jangan ingkari nikmat merdeka, jangan khianati para pahlawan bangsa, jangan hancurkan bangsa ini dengan hawa nafsu pribadi dan golongan.

Kita semua pasti berharap Negara Indonesia kedepannya jadi lebih baik, semoga semakin banyak Pemimpin Pemimpin yang peduli dengan negara ini, peduli dengan rakyatnya, bisa memimpin dan mengayomi dengan adil, bijaksana dan sesuai dengan amanat rakyatnya.
Lepas dari itu semua, masih banyak hal yang harus dicapai bangsa indonesia. Tentu tidak hanya itu saja cita-cita yang ingin dicapai bangsa indonesia. Lalu siapa yang akan mewujudkan semua itu kalau bukan kita, segenap bangsa indonesia.

KAMI SANGAT MENCINTAI NEGARA INI.....BAKTI HIDUP DAN MATI KAMI...HANYA UNTUK NEGARA KESATUAN NKRI....BAGI MUNEGERI JIWA RAGA KAMI...BHINEKA TUNGGAL IKA...TUTWURI HANDAYANI...
Pemimpin yang baik adalah yang mengayomi bawahannya, bersikap bijaksana dan tegas, 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar